Perhatikan 2 Hal Ini Sebelum Memilih Sunscreen
Kamis, 7 September 2023 – 18:09 WIB JAKARTA – Kulit merupakan bagian terluar tubuh yang langsung berpapasan dengan sinar matahari. Oleh sebab itu, penting bagi kita untuk melindunginya dengan sunscreen. Selain melindungi kulit dari sinar UV, penggunaan sunscreen juga bisa menghambat penuaan dini dan mencegah kanker kulit. Baca Juga : Motor [...]